Oleh : Reza Ervani
بسم الله الرحمن الرحيم
Kita dapat membaca nilai dari suatu variabel Java dengan menuliskan namanya dimana suatu variabel atau konstanta dapat digunakan di dalam kode.
Sebagai contoh, sebagai bagian kanan dari suatu assignment variabel, sebagai parameter untuk suatu pemanggilan metode, atau didalam suatu ekspresi aritmatika. Berikut contohnya :
float myFloat1 = 199.99; float myFloat2 = myFloat1; // ditempatkan di sebelah kanan nilai yang di-assign float myFloat3 = myFloat2 + 123.45; // sebagai bagian dari ekspresi aritmatika System.out.println(myFloat3); // sebagai parameter dalam pemanggilan metode
Leave a Reply