Oleh : Reza Ervani
بسم الله الرحمن الرحيم
Karena pekerjaan yang dibuat di tutorial sebelumnya penulis lakukan di server remote, maka saat bekerja dengan Eclipse kita akan menggunakan Remote System Explorer.
Spring telah menyediakan bundel IDE yang berbasis Eclipse bernama Spring Tool Suite seperti tampak pada gambar dibawah ini :
Setelah berhasil terkoneksi dengan server java.rumahilmu.or.id maka penulis bisa langsung melakukan pengeditan kode sumber dari Eclipse STS seperti tampak pada gambar berikut :
Pada bagian selanjutnya kita akan membahas struktur file di Grails yang memiliki prinsip “Convention over Configuration” dan mulai mempercantik website kita.
Bersambung insya Allah (reza@rumahilmu.or.id)
Leave a Reply